Jatinangor Ekspres adalah bagian dari Harian Pagi Sumedang Ekspres yang merupakan surat kabar harian di Kabupaten Sumedang.
Berdiri sejak 1 Maret 2010 hingga saat ini Sumeks terus berkontribusi dalam menyebarkan informasi di sekitaran Kabupaten Sumedang.
Harian Pagi Sumedang Ekspres sendiri memiliki media online serta media sosial yang diantaranya :
Media Online
sumedang.jabarekspres.com yang terintegrasi dengan Jabar Ekspres Group, dan
jatinangorekspres.com
Media Sosial
instagram : @sumedangekspresnews,
Youtube : Sumedang Ekspres Tv
Tiktok : sumedangekspres